Raker dihadiri seluruh pengurus KONI Kabupaten dan Pengurus c Pengprov.
Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah, mengapresiasi terhadap kinerja KONI Bengkulu yang melibatkan pemangku kepentingan seperti perguruan tinggi dan pelaku usaha untuk kemajuan olahraga di Bengkulu.
"Terhadap persiapan PON 2024 di Aceh- Sumut pemerintah Bengkulu sudah mengalokasikan anggaranya namun, angka nominal cukup atau tidak belum dilihat secara rinci," sampai, Rohidin Mersyah.
Ketua Umum KONI Provinsi Bengkulu, Dedi Hermansyah. |
"KONI akan memberikan penghargaan khusus kepada atlit yang meraih medali pada PON mendatang," pungkas Dedi.
Raker ini sebagai ajang evaluasi sekaligus momentum penyatuan tekad dalam menyongsong PON Aceh-Medan. [Hsn]
0 Komentar